Pringsewu | zonaperistiwa.com | Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun HUT ke-79 Republik Indonesia (RI) Tahun 2024 dengan dihadir kepala pekon AMIN UDIN.
Warga pekon pamenang antusias mengadakan berbagai macam perlombaan dalam tingkat rt
(22/08/24) Sampai dengan selesai selama dalam jangka 4 hari.
Acara tersebut bukan hanya melibatkan anak-anak saja, melainkan remaja, orang tua, baik dari kalangan ibu-ibu maupun bapak-bapak dari tingkat RT , dan ada yang paling utama voly terpal ,antara lain.
Anak anak
1. Balap karung helm
2. Corong air
3. Trenggiling
4. Makan kerupuk
5. Sedotan jepit
Ibu ibu
1. Balon lari
2. Corong air
3. Makan kerupuk
4. Cantol ceting/ galon
Banyak warga yang ikut meramaikan di lokasi sekitar pukul 20:00 sd 22.30WIB sampai dengan selesai bertempat dikediaman bapak SUKIRNO selaku tuan rumah.
Dalam perlombaan hut RI ke 79 ini rupanya warga pamenang antusias / mendukung dalam acara perlombaan ini, khususnya warga rt ( 002/003 ) desa pamenang selaku tuan rumah.
"Melalui lomba ini kami mengajarkan kepada warga sekitar tentang arti sebuah perjuangan.
Ya hadiah nya lumayan besar-besar nilainya, dan ini semua swadaya dari warga sekitar.
Mudah-mudahan tahun depan lebih meriah lagi," bebernya.
( Irfan )
Editor : Redaksi zonaperistiwa